KEGIATAN AKADEMIK

Program Studi

Program Studi Diploma 3 Farmasi Akfar Bumi Siliwangi telah menghasilkan Tenaga Vokasi Farmasi yang kompeten pada bidangnya dan telah diserap user di seluruh Indonesia

Fasilitas Kampus

Fasilitas penunjang kegiatan akademik berupa perkuliahan dan praktikum sangat dibutuhkan demi tercapainya hasil yang baik dari lulusan, dan semua ini terpenuhi dengan baik.

Penerimaan Mahasiswa Baru

Akfar Bumi Siliwangi menerima Pendaftaran Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2024-2025, dibagi ke dalam Gelombang I sampai Gelombang IV. Menerima program KIP Kuliah dan Nilai Rapor

AGENDA KEGIATAN

HIGHLIGHT PROGRAM